Changelog Resmi
- Memperbaiki bug Brewmaster beberapa minggu lalu yang mengakibatkan passive cooldown tidak berfungsi di Drunken Brawler.
SILTBREAKER – Update Act I
Update Hero
- Armor Tiny bertambah dari 1 ke 2.
Update Item
- Harga Treasure Box bertambah dari 500 ke 750.
- Level yang dibutuhkan untuk Sign of the Arachnid bertambah daro 13 ke 14.
- Movement speed bonus untuk Sign of the Arachnid berkurang dari 20 ke 15.
- Level yang dibutuhkan untuk Unhallowed Icon bertambah dari 14 ke 15.
- Life steal Unhallowed Icon bertambah dari 20 ke 15.
Update Unit
- Speed Sandstorm Rhyzik bertambah dari 300 ke 325.
- Steep speed Storm Rhyzik bertambah dari 25 ke 40.
- Movement speed Storm Rhyzik bertambah dari 300 ke 325.
- Radiant Captain, Radiant Soldier, Injured Contact, Townsfolk dan segala hal-hal lain di unit-unit yang ada tidak lagi memiliki skill Breathe Fire.
Update Drop List
Kesempatan drop untuk item dari beberapa unit di bawah ini sudah lebih diseimbangkan.
Ogre boss
- Kesempatan mendapatkan artifact baldric dari 3/6 ke 6/10 (50%->60%)
- Kesempatan mendapatkan artifact femur dari 2/6 ke 1/10 (33% -> 10%)
- Kesempatan mendapatkan artifact cudgel dari 1/6 ke 3/10 (16% -> 30%)
Wolf boss
- Kesempatan mendapatkan artifact pew dari 3/6 ke 6/10 (50%->60%)
- Kesempatan mendapatkan artifact pelt dari 2/6 ke 3/10 (33% -> 30%)
- Kesempatan mendapatkan artifact amulet dari 1/6 ke 1/10 (16% -> 10%)
Spider boss
- Mengurangi kesempatan drop artifact dari 25% ke 15%
- Kesempatan mendapatkan artifact sign dari 1/3 ke 6/10 (33% -> 60%)
- Kesempatan mendapatkan artifact skull dari 1/3 ke 3/10 (33% -> 30%)
- Kesempatan mendapatkan artifact icon dari 1/3 ke 1/10 (33% -> 10%)
Temple bosses
- Menambahkan kesempatan drop chance artifact dari 5% ke 8%.
- Kesempatan mendapatkan artifact shell dari 3/6 ke 6/10 (50%->60%)
- Kesempatan mendapatkan artifact gaze dari 2/6 ke 3/10 (33%->30%)
- Kesempatan mendapatkan artifact treads dari 1/6 ke 1/10 (16%->10%)
Sand king boss
- Kesempatan mendapatkan artifact carapace dari 3/6 ke 6/10 (50%->60%)
- Kesempatan mendapatkan artifact eye dari 2/6 ke 3/10 (33%->30%)
- Kesempatan mendapatkan artifact caustic finale dari 1/6 to 1/10 (16%->10%)
Box Trial of Gallaron Invoker
- Kesempatan mendapat item dikurangi dari 100% ke 85%.
- Kemungkinan maksimal gold dari box tersebut dikurangi dari 1500 ke 1.
- Box sekarang lebih men-drop item-item murah ketimbang item mahal.
- Kesempatan drop Relic dikecilkan dari 3% ke 1%.
Box Invoker lain
- Kemungkinan item drop sama dikecilkan (100% -> 85%)
- Kemungkinan item drop juga akan menghasilkan item-item murah.
- Kemungkinan maksimal gold dari 2000 ke 1.
- Kesempatan drop Relic tetap 3% untuk yang satu ini.
Update Skill
- Manacost Multishot dari 6/8/10/12 ke 6/12/18/24.
- Damage Multishot dari 35/33/31/29 ke 40.
- Damage Gush dari 110/160/210/260 ke 100/200/300/400.
- Negative armor Gush dari 3/4/5/6 ke 3/5/7/9
Updates UI
- Menambahkan notifikasi dika ada konfirmasi yang pending dari salah satu pemain.
Hal lain
- Sekarang juga ada sedikit perbedaan saat berinteraksi dengan illusi.
- Game sekarang akan mengecek apakah artifact ada di backpack atau tidak.
- Memperbaiki bug di Carapace of Qaldin.
- Memperbaiki bug pada boss Spider yang tidak memberikan vision ke unit.
- Localization has been added for Siltbreaker for a ton of languages. Lokalisasi bahasa ditambahkan untuk Siltbreaker.
Update String
Update Tooltip
- Menambahkan tooltip yang semapat hilang untuk +14 bonus intellegence.
Link yang berhubungan
- Changelog Resmi: Tidak ada.
Ukuran Patch: 178.8 MB (dengan Tools)